Edisar mengatakan, dipilihnya Kota Bogor sebagai lokasi kunker karena Kota Bogor dinilai memiliki banyak kemajuan.

“Oleh karena kami bersama jajaran kepala SKPD Pemkab Solok hari ini ingin belajar hal itu dari Kota Bogor,” ujarnya.

BACA JUGA :  Wajib Coba! Soto Ayam Bening Kuah Kaldu yang Segar dan Nikmat

Dari hasil diskusi dan paparan yang disampaikan, pihaknya banyak menerima masukkan. Salah satunya adalah bagaimana kemampuan Pemkab Solok dalam mencari data-data yang belum lengkap dari SKPD. (Lintang)

 

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================