Bulan puasa Ramadhan 1440 H/2019 M akan hadir sebentar lagi.

Menurut garis tanggal yang dibuat dengan aplikasi Accurate Hijri Calendar (AHC) oleh Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan), secara hisab awal Ramadhan 1440 H/2019M jatuh pada 6 Mei 2019.

Namun, untuk kepastiannya masih menunggu hasil sidang isbat yang akan menggabungkan dengan hasil rukyat (pengamatan) hilal pada saat Maghrib 5 Mei 2019.

BACA JUGA :  Lokasi SIM Keliling Kota Bogor, Selasa 30 April 2024

Sementara untuk Idul Fitri, secara hisab awal bulan Syawal 1440 H/2019 M jatuh pada 5 Juni 2019.

Namun, seperti penentuan awal bulan Ramadhan, kepastian awal bulan Syawal masih menunggu sidang isbat yang akan menggabungkan dengan hasil pengamatan hilal pada saat maghrib 4 Juni 2019.

BACA JUGA :  Warga Gunungsindur Bogor Digegerkan dengan Penemuan Seorang Pria Gantung Diri dalam Sebuah Gubug

Dikutip dari Jadwalsholat.org berikut jadwal Imsakiyah di bulan Ramadhan 2019 dari awal Mei hingga awal Juni untuk wilayah Bogor.

*Jadwal tersebut berlaku di daerah Bogor.(Net)

 

 

Bagi Halaman
============================================================
============================================================
============================================================