SOLO TODAY Penjual pancake khas Solo alias serabi kini banyak ditemukan di kawasan kuliner sejumlah kota besar. Serabi tidak hanya dibuat polos begitu saja, tapi dikreasikan dengan beragam varian rasa dan topping.

Seperti yang dikutip dari sindonews.com, Bagi Anda yang pengen makan serabi dengan rasa modern bisa membuatnya di rumah kok. Kali ini SINDOnews akan berbagi resep membuat serabi Solo dengan topping es krim. Es krimnya bisa dipilih rasa apa saja, sesuai selera Anda maupun keluarga. Bisa bikin sendiri, boleh juga membeli yang sudah jadi di supermarket. Anda tinggal siapkan saja bahan-bahan membuat serabi beserta topping yang lain.

BACA JUGA :  Bunuh Bayi yang Baru Dilahirkan, Siswi SMA di Cilacap Ditangkap

Kalau mau mencobanya, ikuti resep berikut ini:

============================================================
============================================================
============================================================