Kapolsek Tampan, Kompol I Komang Aswatama membenarkan adanya informasi meninggalnya remaja berusia 13 tahun ini.

Menurut Kompol I Komang, korban saat itu pulang sekolah bersama teman-temannya dan berniat mencari jalur alternatif.

“Saat melintasi jalan ini, portal di sini ternyata memiliki arus listrik dan membuat korban tersengat arus dan meninggal dunia,” ujar Kompol Komang.

BACA JUGA :  Pemkab Bogor Penuhi Sarana Prasarana Lalu Lintas Di Jalur Utama dan Rest Area Puncak 

Kapolsek Tampan saat ini tengah menyelidiki peristiwa meninggalnya M Kaffa. Ia mengaku akan berkoordinasi di dengan pihak PLN.

“Kita akan minta keterangan warga sekitar serta pihak PLN terkait pemasangan listrik di sini Apakah ada kelalaian atau tidak,” tegas I Komang didampingi Kanit reskrim AKP Aspikar di TKP.

BACA JUGA :  Mengaji dalam Hening, Gambaran Saat Anak-anak Tunarungu Belajar Al-Qur’an Isyarat

Saat ini, lokasi kejadian meninggalnya bocah SMP sudah dipasangi garis polisi. (net)

Halaman:
« 1 2 » Semua
======================================
======================================
======================================