Gempa Magnitudo 3,4 Guncang Bone Bolango

BOGOR-TODAY.COM, GORONTALO – Bencana gempa bumi berkekuatan magnitudo 3,4 mengguncang Bone Bolango, Gorontalo, Jumat (23/12/2022) pukul 05.39 WIB. Tak ada peringatan tsunami akibat gempa ini.

Menurut analisis Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), mencatat pusat getaran gempa di laut, 87 kilometer sebelah barat daya Bone Bolango dengan kedalaman 65 kilometer.

BACA JUGA :  Kecelakaan Maut 2 Motor Kecepatan Tinggi Adu Banteng di Cilegon

Koordinat gempa di 0.20 Lintang Selatan (LS) dan 122.87 Bujur Timur (BT). Belum ada laporan kerusakan maupun korban akibat guncangan gempa ini.

“Dalam beberapa menit pertama setelah gempa, parameter gempa dapat berubah dan boleh jadi belum akurat, kecuali telah dianalisis ulang seismolog,” tulis BMKG melalui akun Twitter @InfoBMKG. (net)

BACA JUGA :  Resep Membuat Tumis Kacang Panjang dan Ayam yang Sedap dan Lezat untuk Menu Makan Malam
Bagi Halaman
======================================
======================================
======================================