2279289JAKARTA TODAY– Wacana tentang kantor perwakilan KPK di daerah kembali mun­cul. KPK pun merespons positif hal tersebut meski tin­dak lanjutnya harus dibahas terlebih dahulu.

“Tentunya perlu mendis­kusikan hal itu di internal KPK,” kata Wakil Ketua KPK Saut Situmorang saat dikonfir­masi, Kamis (14/7/2016).

BACA JUGA :  Polisi Ungkap Angka Kecelakaan Tahun Ini Menurun 18 Persen

Wacana tersebut muncul selepas pidato Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat pelan­tikan Jenderal Tito Karnavian sebagai Kapolri. Tujuannya agar penegakan hukum dapat dilakukan lebih maksimal di daerah.

“Menanggapi pidato kepala negara dikaitkan upaya men­gatasi mafia hukum termasuk di daerah,” ucap Saut.

============================================================
============================================================
============================================================