BOGOR TODAY – Untuk ketiga kalinya SMK Permata 1 dan 2 yang beralamat di Kelurahan Kayumanis, Kecamatan Tanah Sareal Kota Bogor mengadakan sholawatan bersama ulama kondang Habib Mahdi bin Hamzah Assegaf, Sabtu (4/1/2020).

Setiap tahun SMK Permata 1 dan 2 mengadakan Maulid dan sholawatan. Karena waktu ini sedang banyak bencana, maka sekaligus kegiatan ini digunakan SMK Permata 1 dan 2 juga digunakan untuk penggalangan dana yang akan diserahkan langsung oleh para relawan Syam Mania di lokasi bencana.

BACA JUGA :  Remaja Karyawan Pelatihan Anjing Asal Lampung, Tewas Gantung Diri di Cisarua

Kepala SMK Permata 1, Dzul Qarnaen Darma dalam mengatakan, saya senang dan bangga dengan lulusan SMK Permata 1 dan 2 yang sudah banyak bekerja di berbagai lapangan pekerjaan.

“Bahkan ada juga lulusan sekolah kita yang belum lulus tapi sudah diterima bekerja,” ujarnya.

============================================================
============================================================
============================================================