Terlalu banyak kegiatan yang dilakukan, kadang membuat kita hilang  konsentrasi. Otak terlalu keras dalam bekerja, sehingga membuat tubuh terasa lelah dan muncul rasa stres. Biasanya kamu akan kembali mood bila mengonsumsi makanan manis. Karena makanan manis dianggap mampu merangsang energi positif ke otak.

BACA JUGA :  Resep Membuat Udang Saus Tiram ala Restoran Untuk Menu Buka Puasa yang Nikmat

Tapi ternyata, dilansir dari Health24 ada beberapa makanan yang mampu membantu meningkatkan fungsi otak, diantaranya :

  1. Kafein
    ============================================================
    ============================================================
    ============================================================