Kendati demikian, DPRD Kabupaten Bogor tidak akan menutup kegiatan secara total, namun hanya membatasi kegiatan hingga seluruhnya selesai dilaksanakan test, untuk memastikan semuanya yang ada di DPRD dalam kondisi aman dan sehat. “Jangan sampai saat kami menerima audensi dari masyarakat, justru kami malah menularkan kepada masyarakat. Kami juga ingin memastikan masyarakat yang datang ke gedung dewan ini sehat dan nyaman,” pungkasnya. Rudy menghimbau kepada sekretariat DPRD yang sudah melaksanakan test dan dinyatakan negatif wajib berkantor kembali bila yang belum melaksanakan test untuk tetap tinggal dirumah menunggu proses tes. (Adit)
Halaman:
« 1 2 » Semua
BACA JUGA :  Lokasi SIM Keliling Kota Bogor, Senin 6 Mei 2024
============================================================
============================================================
============================================================