Pada kesempatan yang sama, Ketum Ekraf Kota Bogor sekaligus CEO Batik Bogor, Handayani Geulis Georgian Marcello mengatakan, segala proses duah dijalankan oleh pihaknya dan walikota pun mengapresiasi langkah yang dialkukannya. “Kang Bima Arya mendukung tentang adanya komite, meskipun memang butuh proses tapi ini harus kita jalani agar kita bisa sama-sama mengembangkan Ekraf di Kota Bogor. Mengingat Kota Bogor sudah ketinggalan oleh kota lain dan kita perlu mengejarnya agar sama-sama bisa maju sesama pegiat Ekraf di Kota Bogor dan sesama pegiat Ekraf Kota Kabupaten se-Jawabarat,” paparnya. Mengenai langkah Pemkot yang akan mempercepat pembentukan Komite di Kota Bogor, Georgian berharap Komite bisa berperan untuk memajukan Ekraf Kota Bogor. “Semoga SK dan forum Ekraf bisa segera ada dan kita bisa sama-sama saling bekerja sama untuk membangun kota Bogor melalui gerakan ekonomi kreatif,” tutupnya. (Adit)
Halaman:
« ‹ 1 2 » Semua
BACA JUGA :  Kecelakaan Bus Angkut 35 Orang Terguling usai Tabrak Tebing di Bantul
============================================================
============================================================
============================================================