“Mohon kepada warga untuk senantiasa waspada bila meninggalkan barang di kendaraan, baik roda dua maupun empat,” imbau akun itu diakhir keterangannya.

Hingga berita ini ditulis, unggahan tersebut telah ditonton sebanyak 12.427 tayangan dan 206 membanjiri kolom komentar.

Mayoritas warganet merasa iba terhadap kurir itu, bahkan ada pula yang menghardik kawanan pencuri itu.

BACA JUGA :  Pemkab Bogor Ajak Para Transporter dan Pengusaha Tambang Perkuat Aturan Pembatasan Jam Operasional Angkutan Truk Khusus Tambang

“Deuh kena denda si abangnya. Perusahaan ganti rugi paket yang hilang, bang kurir kena peringatan kenda denda juga. Pasti strees itu abang kurirnya, trauma jadi kurir. Malingnya kudu dipijit pake dozer kayaknya,” tulis akun @kriesna.chirst.

“Sumpah jahat banget,” ujar akun ayumentarimakeup.

“Kasian bgt abang kurirnya, semoga Allah kasih rezeki yang lebih lagi ya bang. Aamiin,” timpak akun @rubygals.bajuanak (B. Supriyadi)

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================