Berikut Jadwal Pertandingan Wakil Indonesia di Perempat Final Japan Open 2023

Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto. (PBSI)

BOGOR-TODAY.COM – Jadwal pertandingan wakil Indonesia di babak perempat final Japan Open 2023 di Yoyogi National Gymnasium, Tokyo, Jepang, Jumat (28/7/2023).

Dalam turnamen ini, Indonesia menurunkan 15 wakil, yakni 3 tunggal putra, 1 tunggal putri, 5 ganda putra, 2 ganda putri, dan 4 ganda campuran. Sebanyak 5 wakil pun berhasil lolos ke babak perempat final.taboola mid articlePara pebulu tangkis Indonesia yang berlaga di lapangan sudah pasti akan berjuang gigih dalam turnamen Super 750 ini.

BACA JUGA :  Idul Adha, Hery Antasari : Momentum Asah Keikhlasan dan Kepedulian Sosial

Selain untuk mengharumkan nama bangsa, mereka juga akan memperebutkan total hadiah $850.000 atau Rp12,7 miliar.

Jadwal pertandingan wakil Indonesia di babak perempat final Japan Open 2023.

Lapangan 1 – mulai pukul 08.00 WIB

BACA JUGA :  10 Rekomendasi Ramen Terenak di Bogor yang Wajib Dicoba

Laga ke-3: Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi vs Kim So Yeong/Kong Hee Yong (Korea Selatan)

Laga ke-6: Jonatan Christie vs Kunvalut Vitidsarn (Thailand)

======================================
======================================
======================================