Bolaang Mongondow Selatan Sulut Diguncang Gempa 5,4, Tak Berpotensi Tsunami

Hingga pukul 08.35 WIB, hasil monitoring BMKG belum menunjukkan adanya aktivitas gempabumi susulan. Daryono mengimbau agar warga menghindari bangunan yang retak atau rusak akibat gempa.

“Kepada masyarakat dihimbau agar tetap tenang dan tidak terpengaruh oleh isu yang tidak dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya. Agar menghindari dari bangunan yang retak atau rusak diakibatkan oleh gempa,” katanya. (NET*)

BACA JUGA :  Lokasi SIM Keliling Kabupaten Bogor, Minggu 23 Juni 2024

Follow dan Baca Artikel lainnya di Google News

Halaman:
« 1 2 » Semua
======================================
======================================
======================================