Selalu Ingin BAB Setelah Minum Kopi? Ini Dia Penyebabnya

Selalu Ingin BAB Setelah Minum Kopi? Ini Dia Penyebabnya

BOGOR-TODAY.COM – Kebanyakan orang selalu merasa ingin buang air besar (BAB) setelah meminum segelas kopi. Perut mendadak berkontraksi dengan adanya rasa mulas, apakah kamu salah satunya?

Apakah kamu tahu mengapa bisa mules atau ingin buang air besar (BAB)? Ternyata ada beberapa alasan mengapa hal tersebut bisa terjadi lho. Simak artikel ini sampai selesai.

BACA JUGA :  Indonesia jadi Tuan Rumah Kualifikasi Piala Dunia U-20 2025

Dorongan Buang Air Besar (BAB)

Meski kopi tak memiliki efek merangsang usus yang sama pada semua orang, namun penelitian menunjukkan bahwa kopi meningkatkan keinginan untuk BAB setidaknya sepertiga populasi dan cenderung lebih berdampak pada wanita dibandingkan pria.

Efek ini bisa terjadi dengan cepat. Menurut penelitian, minum kopi dapat meningkatkan kontraksi otot di usus besar dalam waktu empat menit, yang dapat memicu keinginan untuk buang air besar.

BACA JUGA :  Lokasi SIM Keliling Kabupaten Bogor, Sabtu 15 Juni 2024

Adapun kopi berkafein biasanya memiliki efek lebih kuat pada aktivitas otot usus besar dibandingkan kopi tanpa kafein.

======================================
======================================
======================================