BOGOR TODAY – Proses uji kompetensi telah dilaksanakan di SMKN 1 Kota Bogor. Namun tahun ini ada yang berbeda. Sebab, SMKN 1 Bogor telah lolos bahkan ditunjuk secara langsung untuk menggelar program Lembaga Sertifikasi Profesi dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP). Proses penerapan praktiknya tak hanya dilaksanakan di lingkungan sekolah, bahkan hingga uji praktik di luar sekolah, di antaranya dalam bus.

BACA JUGA :  Kecelakaan Maut di Klaten, Toyota Etios Tertabrak KA Argo Wilis

Hal tersebut diungkapkan Humas SMKN 1 Bogor, Nani Maryani. Ia menuturkan, ada empat program keahlian yang telah melaksanakan LSP P1 BNSP. Dengan materi yang diajukan berasal dari Standar Kompetensi Keahlian Nasional Indonesia (SKKNI) yang mengacu pada kurikulum.

BACA JUGA :  APA ITU PATOLOGI ANATOMIK (PA)

Namun ada pengembangan dalam SKKNI, di mana proses kegiatannya dinamakan assessment atau pengujian para guru yang telah melalui proses diklat (asesor) terhadap asesi atau siswa.

============================================================
============================================================
============================================================