Produsen mobil asal Jerman Mercedes-Benz bakal menambah lineup terbaru, yang bakal berada di tengah-tengah GLA crossover dan GLC SUV.
Oleh : Calviano Nathanael
[email protected]
Dikatakan model ini bakal disapa denÂgan sebutan GLB, seperti dilansir auÂtoexpress, Jumat (27/5/2016). Memang hingga saat ini MerÂcedes-Benz masih menutup rapat mulut mereka, akan spesifikasi lengkap dan kapan akan melahirkannya. Namun saat ini Mercedes-Benz terÂtangkap kamera tengah menÂguji GLB.

Baca Juga : Korea Selatan Bakal Meluncurkan Mobil Cadillac Lyriq SUV All electric, Ini Keunggulannya
Jika melihat tampilan model ini, desain yang disajikan sangat mirip dengan model A-Class. Namun melihat dimensi yang disajikan, model ini sepertinya mengusung platform milik GLA dengan memiliki sistem pengÂgerak front-wheel drive.