Selain itu, kata Lukman, pasca pulang dari Kejurnas di Padang ini, PJSI Kabupaten Bogor kembali menggelar pe­musatan latihan bagi para atlet Kabupaten Bogor untuk event Popwilda 2017 ataupun Porda XIII Jabar 2018 mendatang.

“Dalam event Kejurnas Judo antar PPLP di Padang ini, Tim Judo PPLPD Kabupaten Bogor yang diarsiteki oleh M Mukti membawa empat atlet terbai­knya yakni Maulida, Akbar dan dan Mila ,” ucap, Kasubag TU UPT PPOP, Alwin Rumate yang bertindak sebagai official Tim Judo Kabupaten Bogor di ajang Kejurnas tersebut.

BACA JUGA :  Asa Timnas Indonesia Melaju ke Olimpiade Paris 2024

Alwin menambahkan, tiga pejudo sudah kalah di babak semifinal. Namun dengan ma­suk semifinal saja sebenarnya sudah bagus. Apalagi Kontin­gen Judo PPLPD Kabupaten Bogor hanya berkekuatan em­pat atlet saja. (Imam)

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================