“Sesuai arahan Wali Kota, kami akan membawa misi internal dan eksternal. Stand Kota Bogor akan menampilkan khas Kota Bogor yaitu Lawang Salapan yang didalamnya berisi produk khas Kota Bogor,” jelasnya.

BACA JUGA :  Jadwal SIM Keliling Kabupaten Bogor, Selasa 23 April 2024

Hanafi menambahkan, pada Rakernas juga ada acara pawai budaya. Kota Bogor akan mengirimkan semua SKPD untuk berpartisipasi di acara tersebut. Hal ini untuk menunjukkan bahwa Pemerintah Kota Bogor solid dalam menjalankan roda pemerintahan.

BACA JUGA :  Nahas, Diduga Tersambar Petir, Warga Agam Sumbar Ditemukan Tewas dalam Kondisi Gosong

“Kami juga akan melihat potensi-potensi yang sudah dilakukan Pemerintah Kota Semarang. Salah satunya yaitu dalam memperoleh predikat perencanaan pembangunan terbaik se-Indonesia,” paparnya. (Lintang)

 

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================