Di samping itu, Ade Yasin menyebut jumlah sampah yang dihasilkan masyarakat setiap harinya di Kabupaten Bogor mencapai 2.800 ton.

“Dengan jumlah sebanyak itu tentunya kita membutuhkan banyak bantuan. Salah satunya armada pengangkut,” kata dia.

BACA JUGA :  Cemilan Manis Gurih dengan Puding Pandan Thai (Kanom Piakpoon), Mudah Dibuat

Belum lama ini, Pemkab Bogoe mendapatkan bantian sebanyak 62 armada pengangkut sampah. Namun Ade Yasin mengatakan, jumlah tersebut masih kurang.

“Dengan tambahan truk sampah itu, total kita ada 258. Namun itu masih kurang 300 unit lagi karena jumlah sampah di Kabupaten Bogor ada 2.800 ton perhari,” pungkasnya. (Firdaus)

Halaman:
« ‹ 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================