Dengan tambahan poin tersebut, Hafiz/Gloria bakal naik peringkatnya di Top 8 Race To Tokyo dengan menggeser pasangan Hong Kong Tang Chun Man/Tse Ying Suet. Jika Hafiz/Gloria mampu menjaga konsistensi prestasinya hingga deadline kualifikasi Olimpiade pada 26 April, mereka bisa menyusul Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti ke Olimpiade Tokyo. Seperti dikutip dari sindonews.

BACA JUGA :  Hindari 5 Makanan Penyebab Kamu Pikun, Ternyata Sering Dikonsumsi

Sesuai aturan, setiap Negara bisa meloloskan dua wakilnya ke Olimpiade Tokyo. Dengan catatan, wakil keduanya harus mampu masuk Top 8 di semua nomor yang dipertandingkan di Olimpiade Tokyo. Hingga saat ini, baru 7 wakil Indonesia yang sangat aman di jalur lolos Olimpiade Tokyo.(Dena/PKL/Net)

Halaman:
« ‹ 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================