Tidak seperti shalat Jumat biasanya, kali ini pengaruh COVID 19 membuat takut masyarakat, hal itu terlihat masih banyaknya ruang kosong saat menjalankan ibadah shalat jumat di Masjid Baitul Faidzin, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (20/3/2020).

BACA JUGA :  Membuat Sambal Leunca Cabai Hijau untuk Santapan saat Makan Bareng Keluarga

Sebelumnya, Majelis Ulama Indonesia (MUI) menerbitkan Fatwa Majelis Ulama Indonesia nomor 14 tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Ibadah Dalam Situasi Terjadi Wabah COVID-19 serta menganjurkan agar umat Islam melakukan ibadah di rumah sebagai cara untuk mengantisipasi penyebaran virus corona. (Bogor Today/Dwi Susanto)

BACA JUGA :  Lontong Tetap Segar dan Awet Hingga 2 Hari, Ini Dia Rahasianya
Bagi Halaman
============================================================
============================================================
============================================================