“Jangan sampai nanti jika di klaim negara lain baru kita bertindak,” ujar pria berkumis tipis tersebut. Tak dapat dipungkiri, Ki Ebet juga mengakui bahwa hasil karinding dan celempung yang diproduksinya selain untuk koleksi pribadi, juga kerap menerima pesanan dari beberapa kalangan, termasuk rekan-rekan seniman lainnya. Untuk kisaran harga Ki Ebet menyebut jika tanpa wadah (pembungkus) satu karinding bisa ia jual 45 hingga 50 ribu rupiah, sedangkan jika memakai wadah sekitar 60 hingga 70 ribu rupiah. Berbeda dengan karinding, alat musik celempung ia dapat mematok harga sebesar 250 – 400 ribu rupiah. Meski demikian Ki Ebet menuturkan belum berani menjualnya secara daring (online) karena sulitnya bahan baku yang di dapat di wilayah Bogor. (B. Supriyadi)
Halaman:
« ‹ 1 2 » Semua
BACA JUGA :  Apakah Boleh Makan Yogurt Setiap Hari? Simak Ini
============================================================
============================================================
============================================================