Pria itu kemudian mengisahkan bahwa Selo dinyatakan hilang tengah malam sekitar pukul 1.30 WITA karena terbawa arus banjir. Namun sekitar pukul 6.30 WITA, Selo ditemukan di batang pohon dalam keadaan duduk dan hanya kepalanya saja yang terlihat di permukaan air.

BACA JUGA :  Cilacap Jateng Diguncang Gempa M4,9 Senin Pagi

“Opanya cari dia, panggil dia, dia menyaut, Opa,” kisahnya.

Video yang telah ditonton sebanyak 16.877 tayangan itu menuai beragam komentar positif dari warganet.

Baca Juga : Tagar Pray For NTT Trending Topic di Twitter Marion Jol Ungkapkan Kesedihan

BACA JUGA :  Sekda Burhanudin Ingatkan Jajaran Diskop UKM Untuk Bekerja Superteam

“Alhamdulilah Allah kasih selamat buat dedenya sehat selalu, bencana segera berlalu,” tulis akun @sriwaspodokromo dalam komentarnya.

“Yakinlah, selalu ada pertolongan Allah SWT,” tambah akun @ru_slank. (B. Supriyadi)

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================