BOGOR-TODAY.COM, JAKARTAKenaikan tarif angkutan umum kelas ekonomi di kisaran 40% masih dalam tahap wajar, hal ini disampaikan Organisasi Angkutan Darat (Organda).

Sekretaris Jenderal Organda Ateng Haryono menjelaskan bahwa belum ada penyesuaian sejak tahun 2016 sampai saat ini.

BACA JUGA :  Membuat Sambal Leunca Cabai Hijau untuk Santapan saat Makan Bareng Keluarga

“Untuk angkutan AKAP ekonomi, kalo itungan kita itu 40% kenaikannya. Hal itu dikarenakan sejak tahun 2016 belum pernah ada penyesuaian sampai tahun ini, jadi 40% kami anggap wajar saja, Selasa (6/9/2022).

Sedangkan untuk angkutan barang, menurut perhitungannya akan ada kenaikan di kisaran 24 sampai 27 persen kenaikan.

BACA JUGA :  Resep Membuat Sayur Gurih Nangka Muda, Dijamin Keluarga Nambah Terus

Adapaun Ateng mengatakan untuk seluruh angggta Organda sendiri untuk dapat melakukan penyesuaian tarif dengan tetap menjaga kondusifitas lingkungan wilayah masing-masing.

============================================================
============================================================
============================================================