“Alhamdulilah hari ini sementara dari tiga masuk final, satu sudah kita ambil medali emasnya. Mudah-mudahan buat teman-teman yang lain kita masih punya dua hari di beberapa kelas, masih banyak kesempatan untuk Kabupaten Bogor, target kita lima medali emas dan satu sudah kita raih,” terang Yudi.

BACA JUGA :  Pj. Bupati Bogor Apresiasi Umbara Jadi Kampus Pertama di Indonesia Yang Terapkan Smart and Green Energy Campus

Sementara itu, Pelatih Taekwondo Kabupaten Bogor, M. Pamungkas mengatakan bahwa para atlet sudah berlatih dengan maksimal, itu dibuktikan dengan raihan medali emas.

“Target medali emas hari ini kita menangkan, Alhamdulilah masih ada tiga kelas putra-putri, InsyaAllah bisa memaksimalkan tiga kelas, target medali emas lagi,” jelasnya. (*)

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================