Pj. Bupati Bogor Akan Perkuat Peran Satpol PP dan Satlinmas Demi Sukseskan Pilkada Kabupaten Bogor

Asmawa mengatakan, maka perlu ada peningkatan sumber daya manusianya, tahun 2024 terbuka formasi (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk Satpol PP. Kemudian untuk teman-teman Linmas kita beri dukungan dan jaga terus semangatnya karena peran keduanya sangatlah strategis.

“Terbukti pada saat pelaksanaan Pemilu kemarin, Satpol PP dan Satlinmas sangat berperan mensukseskan pelaksanaan pesta demokrasi tersebut, bukan hanya pada pengamanan namun juga membantu distribusi logistik Pemilu berjalan dengan lancar,” kata Asmawa.

BACA JUGA :  Penemuan Mayat Hangus Terbakar di Tengah Padang Rumput Ilalang Gegerkan Bangkalan

Asmawa menambahkan, terkait pemberantasan miras di Kabupaten Bogor, selain penindakan, juga harus mengedepankan edukasi kepada masyarakat, memberikan pemahaman dan pendidikan bahwa miras dilarang peredarannya.

“Ketika sudah kita edukasi, jika masih ditemukan di lapangan maka tindakan selanjutnya adalah penindakan,” tandas Asmawa.(*/ Gistin Iliyyin)

BACA JUGA :  Nahas, Wanita di Grobogan Ditemukan Tewas Terikat dan Dilakban

Follow dan Baca Artikel lainnya di Google News

Halaman:
« 1 2 » Semua
======================================
======================================
======================================