CIBINONG TODAY – Ada yang berbeda dalam kegiatan yang diselenggarakan SMAN 4 Cibinong kali ini, jika biasanya perlombaan dalam Classmeeting berupa Basket, Sepak Bola dan lainnya. Namun, khusus tahun ini, Smafour menggelar Classmeeting dengan konsep tradisional.

BACA JUGA :  Jadwal Lokasi SIM Keliling Kota Bogor, Rabu 1 Mei 2024

“Khusus untuk tahun ini sekolah SMA Negeri 4 Cibinong mengadakan lomba-lomba permainan tradisional Jawa Barat seperti, permainan Egrang, Bakiak dan juga Galaksin,” ujar salah seorang siswa SMAN 4 Cibinong, Devan Adha Saputra (16), Selasa (18/6/2019).

BACA JUGA :  Manajer 'Hotmen' Bogor Akhirnya Ditangkap Usai Gelapkan Uang, Dipakai Buat Judi Online

Lanjut Devan, di sekolah ini juga tidak hanya mengadakan acara Classmeeting untuk para siswa dan siswinya, kedepannya  juga akan mengadakan acara-acara seperti, keagamaan dan juga peringatan hari Kartini.

============================================================
============================================================
============================================================