foto-pasarPEMBANGUNAN Pasar Desa Tajurhalang di Kecamatan Tajurhalang terbengkalai dan menjadi proyek mubazir. Pembangunan pasar yang memakan uang negara kurang lebih Rp 1 miliar itu, dibangun dengan anggaran stimulus Kementerian Perdagangan RI. Saat ini pasar tersebut, tak lagi dihuni pedagang, seperti yang diharapkan.

BACA JUGA :  Jaro Ade Kantongi 10 Nama Pendamping di Pilkada 2024

Seharusnya kalau ingin membangun sebuah pasar, lokasinya dicek terlebih dahulu, termasuk didalamnya soal akses jalan dan kepadatan penduduk, bukan main bangun saja, kalau sudah seperti ini kan sayang, anggaran negara jadi terbuang percuma. Ini membuktikan lemahnya perencanaan yang dilakukan pemerintah.

BACA JUGA :  Lokasi SIM Keliling Kota Bogor, Rabu 24 April 2024

Robby

============================================================
============================================================
============================================================