“Anggota DPR diberikan pengawalan juga diperlukan agar bisa sampai ke senayan dengan selamat,” ucapnya.

Sementara itu, Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan, pimpinan DPR, MPR dan DPD berkomitmen melaksanakan acara pelantikan presiden dan wakil presiden berjalan dengan baik. Puan mengimbau, seluruh masyarakat dapat mengikuti acara pelantikan secara khidmat.

BACA JUGA :  Nobar Timnas Indonesia, Dirut Tirta Pakuan: Dukung Perjuangan Anak Bangsa

“Kami berharap ini acara sakral yang harus dilaksanakan khidmat. Kami mengimbau kepada masyarakat agar dapat mengikuti acara ini secara khidmat. Setelah pelantikan tentu nanti kami akan bekerja sama dengan eksekutif sesuai dengan tugas-tugas kami agar bangsa ini dapat lebih sejahtera,” kata Puan. (net)

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================