Namun, program pengendalian air ini tidak akan efektif tanpa adanya partisipasi pemerintah dan masyarakat. Apalagi, genangan air bisa saja terjadi di semua wilayah saat intensitas hujan tak terkendali. “Ada titik-titik kritis (rawan) yang harus diutamakan. Seperti daerah Biringkanaya, Manggala, dan Panakkukang,”Bebernya.

BACA JUGA :  APA ITU PATOLOGI ANATOMIK (PA)

Camat Panakkukang, Thahir Rasyid mengatakan, untuk mengantisipasi banjir di tingkat kecamatan, pihaknya fokus melakukan pemeliharaan.

Ada satgas yang turun melakukan pengerukan dan mengangkat sampah-sampah penyebab penyumbatan air. “Sekarang Boulevard sedang pengerukan. Satu pekan ini kita dibantu dinas PU untuk pengerukannya. Satgas kelurahan dan kecamatan itu setiap hari bekerja,” Terangnya.(Dena/PKL/net)

Halaman:
« ‹ 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================