“Umumnya, sil atau karet yang ada di tutup tangki itu sudah getas (robek),” jelas Zenal.

“Jika sudah getas timbul celah yang membuat air jadi masuk ke tangki ketika bagasi motor matic ikut disemprot saat cuci steam,” tambahnya saat ditemui .

BACA JUGA :  Kecelakaan Tunggal, Truk di Imogiri-Panggang Terbalik saat Menanjak

Hal senada juga dikatakan Kepala Mekanik bengkel spesialis motor matik berikut ini.

“Semprotan air di tukang cuci steam itu kan pakai tekanan tinggi, takutnya kalau diarahkan ke tutup tangki akan membuat air masuk ke dalam tangki,” sahut Pardiman dari Takutic Motor.(net)

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================