4 fakta menarik tentang Mandalika
Pantai Kuta di Mandalika. Foto : Istrimewa.

BOGOR-TODAY.COM, MANDALIKAMandalika adalah sebuah daerah yang berada di Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) ini memiliki keindahan yang alami. Mandalika dikenal dengan wisata pantai dan laut yang cantik karena wilayahya berada tepat menghadap ke Samudera Hindia. Berikut 4 fakta menarik tentang Mandalika :

BACA JUGA :  Potato Wedges ala Kafe, Cemilan Renyah dan Gurih yang Bikin Nagih

Indonesia Punya Mandalika

KEK Mandalika ditetapkan melalui Peraturan Pemerintah Nomor 52 Tahun 2014 untuk menjadi KEK Pariwisata. Dengan luas area sebesar 1.035,67 hektare dan menghadap Samudera Hindia, Mandalika diharapkan dapat mengakselerasi sektor pariwisata Provinsi Nusa Tenggara Barat.

Putri Mandalika

BACA JUGA :  Kecelakaan 2 Motor di Mojokerto Adu Kambing, Kedua Pengendara Tewas

Mandalika berasal dari nama seorang tokoh legenda, yaitu Putri Mandalika yang dikenal dengan parasnya yang cantik. Setiap tahunnya, masyarakat Lombok Tengah merayakan upacara Bau Nyale, yaitu ritual mencari cacing laut yang dipercaya sebagai jelmaan dari Putri Mandalika.

============================================================
============================================================
============================================================