BOGOR-TODAY.COM – Nastar adalah sejenis kue kering dari adonan tepung terigu, mentega, dan telur yang diisi dengan selai nanas atau cokelat, dan rasa lainnya.
Asal katanya dari bahasa Belanda ananas dan taart. Bentuk kue ini bulat-bulat dengan diameter sekitar 2 cm.
Saat lebaran, nastar menjadi salah satu kue kering favorit keluarga. Cara membuatnya pasti sudah banyak dikuasai orang di rumah.
