Karburator tidak bisa langsam
Karburator tidak bisa langsam. Foto : Ilustrasi.

BOGOR-TODAY.COMKarburator tidak bisa langsam tentunya tidak membuat nyaman penggunanya. Meski sudah di-starter atau diengkol motor akan menjadi sulit untuk hidup.

Melansir iNews.id, Jumat (28/10/2022) penyebab utama karburator tidak bisa langsam karena sudah lama tidak dilakukan servis, sehingga banyak kotoran yang mengganggu kinerja karburator.

BACA JUGA :  Semangka Bagus untuk Diet, Benarkah? Simak Ini

Tak hanya itu, karburator juga perlu dilakukan penyetelan ulang. Penyetelan ulang karburator membuat proses pembakaran jadi lebih sempurna dan putaran mesin stabil.

Sementara karburator susah langsam akan membuat putaran mesin tidak stabil.

============================================================
============================================================
============================================================