Trofi Piala Dunia U-17 2023 Bakal Dipamerkan ke Empat Kota di Indonesia, Catat Tanggal dan Lokasinya

“Masyarakat juga bisa foto bersama trofi Piala Dunia U-17 2023,” kata pria yang juga menjabat sebagai Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) RI tersebut.

Masyarakat bisa terlibat langsung mengikuti kegiatan talkshow, games, kuis. Tujuan kegiatan ini selain membangkitkan euforia keberadaan Piala Dunia U-17 di Indonesia.

Termasuk menjadi ajang sosialisasi tentang pembelian tiket pertandingan. Masyarakat akan diberikan kesempatan untuk berfoto bersama trofi Piala Dunia U-17.

BACA JUGA :  Roberto Callieri Jadi Komisaris Utama Hasil RUPST, Indocement Bakal Bagikan Dividen Rp308 Miliar

“Dalam 30 hari ini, saya ingin mendorong banyaknya kegiatan promosi, karena kita mengharapkan suksesnya untuk persiapan Piala Dunia ini, tingkat awareness masyarakat itu masih 50 persen. Karena itu kita dorong berbagai kegiatan promosi supaya masyarakat bisa partisipatif,” terang Erick Thohir.

“Ini adalah momen pertama kali kita menjadi tuan rumah hajatan besar junior. Bila kita bisa menjadi tuan rumah yang baik dan sukses, kita tentu berharap akan punya event lebih besar lagi di Indonesia. Salah satunya tentu mengenai bidding Piala Dunia 2034 yang sedang jadi pembicaran serius,” pungkasnya.***

BACA JUGA :  Jadwal SIM Keliling Kota Bogor, Jumat 17 Mei 2024

Follow dan Baca Artikel lainnya di Google News

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================