Peduli Lansia, RSUD Leuwiliang Berikan Edukasi Spirit Sejalan

Selain ada edukasi langsung, lanjutnya, RSUD Leuwiliang juga melakukan pengelolaan komunitas dengan memberikan edukasi online secara berkala dua minggu sekali.

“Nah untuk edukasi langsung ini kami lakukan satu bulan sekali. Namun untuk online itu 2 minggu sekali” jelas Vitrie Winastri.

BACA JUGA :  Diduga Rem Blong, Truk Muatan Batu di Ciampea Bogor Tabrak 3 Mobil

Tak hanya itu, Vitrie Winastri juga mengungkap bahwa RSUD Leuwiliang pun memberikan benefit akses fast track kepada para lansia saat melakukan pelayanan di rumah sakit ini.

“Jadi pesan saya, semua harus semangat dan sehat. Meskipun pakai kursi roda dan lainnya, itu bukan pertanda pergerakan para lansia ini terbatas, itu hanya alat bantu saja. Mudah-mudahan semuanya sehat dan semangat,” pungkasnya. ***

BACA JUGA :  Awas! Ternyata Ini 5 Sayuran Yang Megandung Tinggi Gula

 

Follow dan Baca Artikel lainnya di Google News

Halaman:
« ‹ 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================