Kamu Harus Tahu Ini! Sayuran untuk Turunkan Kolesterol yang Bisa Dikonsumsi

sayuran penurun kolesterol

BOGOR-TODAY.COM Kolesterol terbagi menjadi dua jenis, yaitu LDL dan HDL. LDL merupakan jenis Kolesterol buruk yang bisa menyebabkan terkena serangan jantung dan stroke.

Sedangkan HDL merupakan Kolesterol baik yang memiliki fungsi membersihkan Kolesterol buruk yang berlebih di dalam tubuh.

BACA JUGA :  HARI KEBANGKITAN NASIONAL PERLU PELURUSAN SEJARAH?

Namun, ada beberapa jenis sayuran yang bisa kamu konsumsi untuk membantu menurunkan kadar Kolesterol jahat pada tubuh. Apa saja sayuran tersebut? Simak berikut ini.

Sayuran penurun Kolesterol

  1. Kentang
Kentang

Kentang memiliki jumlah nutrisi penting yang dapat bantu menurunkan tekanan darah serta mengurangi risiko stroke dan juga penyakit kardiovaskular lain.

  1. Brokoli
BACA JUGA :  Awas! Ternyata Ini 5 Sayuran Yang Megandung Tinggi Gula

Brokoli
============================================================
============================================================
============================================================