Sidak-Pasar-(Humas-Pemkot)Pasca penertiban PKL di sekitar MA Salmun, Sawojajar, dan Dewi Sartika beberapa waktu silam, Walikota Bogor Bima Arya pada Senin (18/7/2016) sore kembali melaksanakan infeksi dadakan (sidak). Dalam sidak kali ini, Bima didampingi Dirut Pasar Pakuan Jaya Andri Larief, Kadiskop Eko Prabowo, Kasatpol PP, Herry Karnadi, dan Kepala DLLAJ Rachmawati.

Oleh : Yuska Apitya Aji
[email protected]

BACA JUGA :  Warga Digegerkan Penemuan Jasad Korban Hanyut di Pamijahan 1 Bulan Lalu

Sidak dimulai dengan meninjau kondisi Pasar Merdeka yang bersebelahan dengan Terminal Angkot Merdeka. Menurut Bima, kondisi yang ada di lokasi tersebut cukup memprihatinkan.

“Ke depannya harus dibe­nahi dan dipastikan peruntu­kannya. Karena kondisi yang ada sekarang terlihat sudah tidak pas dan kalau digunak­an untuk terminal harus di­kaji lagi,” katanya.

============================================================
============================================================
============================================================