DENPASAR TODAY – Website pariwisata asal Amerika Serikat (AS) memasukkan Bali ke daftar ‘No Visit‘ 2020. Padahal, orang AS sendiri suka liburan ke Bali.

Seperti yang dikutip dari detikcom dari News Australia, Kamis (21/11), website pariwisata asal AS, Fodor mengeluarkan daftar ‘No Visit’ alias daftar destinasi-destinasi dunia yang disarankan untuk jangan dikunjungi tahun 2020. Sayangnya, ada dua destinasi dari Indonesia yang masuk dalam daftar tersebut yakni Bali dan Pulau Komodo.

BACA JUGA :  Bibir Hitam Gegara 5 Kebiasaan Ini, Simak Sampai Akhir!

Lantas seberapa besar kunjungan turis asal AS ke Pulau Dewata?

“Amerika hampir 150 ribu (turis) sudah ada peningkatan, karena kita kerja sama 2018 ke AS bussiness meeting dengan airline dan asosiasi di sana mereka sangat ingin tahu Bali, ingin datang ke Bali,” jawab Ketua Promosi Badan Pariwisata Bali I Gusti Ngurah Rai Suryawijaya, saat berbincang via telepon, Rabu (20/11/2019) kemarin.

============================================================
============================================================
============================================================