Untitled-12PUASA tidak hanya sebatas menahan lapar dan haus dari terbit fajar sampai terbenam matahari, tapi lebih dari itu. Bu­lan puasa adalah bulan penuh rahmat yang sangat didamba­kan banyak orang dan penuh kemuliaan.

Tentunya anda harus bisa menjaga kesehatan di bulan puasa. Alasannya sederhana, agar anda bisa beraktivitas se­cara maksimal dalam masa puasa dan juga agar puasa anda berjalan dengan baik. Bukan­kah dengan tubuh yang sehat, puasa lancar, aktivitas harian anda juga lancar?

  1. BUAT PERENCANAAN
BACA JUGA :  Rumah Warga Sukabumi Terbakar usai Tersambar Petir saat Hujan Deras

MAKANAN

Selama bulan ramadhan, untuk menjaga kesehatan di bulan puasa buatlah perencanaan daftar ma­kanan yang akan anda konsumsi sekeluarga secara rapi. Hal ini ber­tujuan agar anda tidak bingung menentukan menu makanan sa­hur dan berbuka setiap hari.

  1. KURANGI KONSUMSI TEH, KOPI, DAN MINUMAN BERSODA

Tips menjaga kesehatan di bulan puasa yang kedua adalah mengu­rangi konsumsi beberapa minu­man diatas. Alternatifnya, banyak minum air putih. Dalam sehari anda bisa minum 4-10 gelas dan itu dibagi untuk buka dan sahur.

  1. KEBIASAAN MAKAN SEHAT
BACA JUGA :  Cemilan Lezat ala Rumahan, Ini Dia Resep Donat Panggang Oreo Kesukaan Anak

Tips menjaga kesehatan di bulan puasa berikutnya adalah men­jaga kebiasaan makan yang sehat. Dalam berbuka, jangan lupakan menu buah dan sayuran sebagai penyeimbang. Pada saat sahur, usa­hakan agar anda tidak bangun telat.

============================================================
============================================================
============================================================