figur-ATAK hanya dikenal cerdas dan cantik. Cinta Laura juga menambah deret nama artis yang punya kepedulian be­sar terhadap sesama. Lulusan Columbia University ini baru saja membangun sekolah gratis.

Kepedulian yang ia lakukan me­mang karena Cinta peduli terhadap pendidikan. “Aku memang punya foundation. Meski aku juga fokus sekolah di Amerika tapi juga tetap fokus di foundationnya,” ujar Cinta.

BACA JUGA :  Kecelakaan di Sintang Truk Tangki dan Motor Tabrakan, Tewaskan 2 Emak-Emak

Ia mengelola yayasan pendidikan bersama sang ibu. Berlokasi di Bogor, yayasan itu diberi nama ‘Soekarseno Peduli’. Dari yayasan tersebut telah berdiri 9 sekolah dasar (SD) dan 2 sekolah lanjutan tingkat pertama (SLTP).

BACA JUGA :  Polisi Tangkap Oknum Satpol PP yang Nekat Curi Speaker Aktif di Toko Elektronik

Ada empat ribu anak-anak kurang m a m p u yang telah berhasil m e n g ­e n y a m pendidikan secara for­mal. Mim­pi Cinta u n t u k berbagi kebaikan b e l u m usai. Ber­sama yayasan tersebut artis blas­teran Jerman ini ingin mengem­bangkan sekolah lebih banyak lagi agar dapat men­galirkan kebaikan lebih banyak anak yang mem­butuhkan.

(Alfian M |net)

============================================================
============================================================
============================================================