Meski tidak akan dijual lagi, HPM tetap menjamin ketersediaan suku cadang Honda Odyssey di Indonesia.

Sehingga konsumen yang sudah mempunyai Odyssey maupun tengah berpikir untuk meminang mobil seharga Rp 898,8 juta OTR Jakarta tersebut tidak perlu khawatir.

BACA JUGA :  Lokasi SIM Keliling Kabupaten Bogor, Jumat 19 April 2024

Sebagai informasi, Honda Odyssey pertama kali hadir di Indonesia melalui importir umum sebelum didatangkan secara resmi oleh HPM mulai 2005.

Pergantian model ke Honda Odyssey generasi keempat dan kelima dilakukan masing-masing pada 2010 dan 2014.

BACA JUGA :  Ibu Menyusui Harus Tahu! Ini Dia Efek Samping Jika Bayi Kurang ASI

Sementara model terbaru atau Honda Odyssey generasi keenam hadir di Indonesia pada 2018, dan mendapat penyegaran pada Februari 2021 lalu. (*)

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================