BOGOR-TODAY.COM – Resep masakan bakso telur puyuh ini sangat cocok disantap saat siang ataupun malam hari. Banyak kalangan pecinta bakso akan ketagihan dengan masakan bakso yg satu ini.
Kalau bakso dibuat dari daging ayam atau sapi digiling, resep bakso telur ini menggunakan udang cincang yang sudah dikupas kulitnya.
