Banyak yang bertanya, bagaimanakah cara alami menurunkan darah tinggi? Memang akan lebih baik jika kita melakukan pendekatan yang serba alami. Dalam hal ini ternyata ada cara mudah dan enak, ada banyak buah-buahan yang bisa menjadi penurun darah tinggi.

Sebuah prinsip, bahwa darah tinggi harus dilawan dengan menerapkan pola makan yang sehat, salah satu yang terpenting adalah mengurangi asupan garam natrium (sodium) yang sering kita jumpai pada makanan asin dan olahan. Berikut buah-buahan yang dapat menurunkan darah timggi.

  1. Melon
BACA JUGA :  Seleksi Paskibraka Kota Bogor Dibuka, Pendaftaran Online Jaring 36 Siswa

Melon adalah sumber yang sangat baik dari vitamin A, vitamin C, thiamin dan kalium. Satu cangkir melon (173 g) mengandung 484 mg kalium, ini setara dengan 14 persen dari nilai kebutuhan harian yang direkomendasikan. Melon juga merupakan sumber yang baik dari magnesium asam float dan vitamin B6.

  1. Semangka
BACA JUGA :  Mulai Hari Ini, Hery Antasari Resmi Jadi Pj Wali Kota Bogor

============================================================
============================================================
============================================================