Dia mengungkapkan, kasus DBD pada 2015 dari Januari hingga Mei juga men­galami siklus penurunan. Pada Januari 2015 tercatat 185 kasus DBD, Februari tu­run menjadi 178 orang, Ma­ret juga turun menjadi 126 orang, April lembali naik na­mun hanya sedikit menjadi 127 orang, dan Mei 2015 ter­catat 98 kasus DBD.

BACA JUGA :  Kota Bogor Jalankan Intensifikasi dan Integrasi Pelayanan KBKR

Diketahui, pada 2016 korban meninggal karena DBD tercatat hingga tujuh orang. Tiga pen­derita DBD yang meninggal di RSUD Kota Bogor sebanyak tiga orang berumur 11 tahun, empat tahun, dan sembilan tahun.

BACA JUGA :  Pembangunan Akses Tol BORR dari On Ramp Kedunghalang Masuk Tahap Akhir

Dua orang di Rumah Sakit Islam Bogor berusia enam dan empat tahun, satu orang di Rumah Sakit UMMI Bo­gor usia tujuh tahun, dan seorang bayi di Rumah Sakit Juliana. (Abdul Kadir Basalamah|Yuska)

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================