“Penerimaan perpajakan Mei 2016 yang menunjukkan per­tumbuhan positif ini mengindi­kasikan kondisi makro ekonomi yang didukung oleh peningkatan belanja pemerintah semakin posi­tif,” tuturnya.

Pihaknya berharap peneri­maan perpajakan akan semakin meningkat pada Juni hingga De­sember sehingga dapat mendu­kung pencapaian target pendapa­tan negara.

BACA JUGA :  Diduga Punya Masalah Disekolah, Siswa SMK di Gunungsitoli Nekat Gantung Diri

Realisasi pendapatan negara yang bersumber dari Peneri­maan Negara Bukan Pajak (PNBP) sampai Mei 2016 mencapai sebe­sar Rp 89,1 triliun lebih rendah dibandingkan periode yang sama pada 2015 sebesar Rp 98,1 triliun.

BACA JUGA :  Bocah 4 Tahun di Lampung Dicabuli saat Kejar Kucing Masuk Rumah Tetangga

“Kondisi ini terutama dipen­garuhi oleh turunnya harga ko­moditas meskipun terdapat pen­ingkatkan penerimaan dari PNBP lainnya dan pendapatan Badan Layanan Umum (BLU),” ucap Luky. (NET)

 

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================