Yang menjadi masalah adalah gejala yang menyertainya. Demam, hidung tersumbat hingga meler merupak­an gejala common cold yang dirasakan orang dapat mengganggu aktivitas dan produktivitasnya.

“Jika memang dirasa menggang­gu cukup minum pereda panas dan pereda hidung tersumbat yang di­jual bebas dan mudah didapatkan. Jangan minum antibiotik,” tam­bahnya lagi.

BACA JUGA :  Enak dan Menyehatkan Tubuh, Ini Dia 5 Manfaat Konsumsi Sarang Burung Walet

Selain itu, pastikan juga kebu­tuhan nutrisi terpenuhi dengan makan makanan sehat. Untuk meredakan gejala, minum teh, jamu atau minuman hangat lainnya juga dibolehkan.

“Teh atau minuman hangat fungsinya dapat melegakan. Dapat juga dikombina­sikan dengan obat,” pung­kasnya. (*)

BACA JUGA :  Dipercaya Bisa Bikin Panjang Umur dengan 5 Gerakan Olahraga Ini

 

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================