“Nanti kan ada prosedurnya, itu melalui lelang jabatan, enggak bisa kosong, harus kita isi. Lelang jabatan sudah dibentuk timnya, mungkin saya kira minggu depan sudah dilakukan. Enggak bisa kan sekarang enggak bisa model kosong isi kosong isi, enggak bisa gitu. Kita kasih pejabat sementara baru nanti ada lelang jabatan,” ujarnya.

BACA JUGA :  Lokasi SIM Keliling Kabupaten Bogor, Senin 6 Mei 2024

Lelang jabatan tersebut, kata Fachrul Razi, hanya boleh diikuti PNS Eselon I yang beragama Katolik.

“Sudah jelas dong, yang bukan agama Katolik gak boleh ikut ya,” kata Fachrul. (net)

Halaman:
« ‹ 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================