BOGOR TODAY – Penutupan dan sanksi yang dikeluarkan Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor terhadap salah satu tempat wisata, diterima dengan lapang dada oleh pengelola.

General Manager (GM) The Jungle Waterpark, Firanto mengatakan, dirinya atas nama The Jungle Waterpark menyampaikan permohonan maaf kepada Pemkot Bogor, tadi sudah dijelaskan wali kota secara menyeluruh perihal video tersebut.

BACA JUGA :  Nakes RSUD Leuwiliang Dibekali Hukum Kesehatan

“Kami sudah menjalankan protokol kesehatan yang ditentukan. Kedepan akan kami taati lagi penerapan protokol kesehatan khususnya di kolam ombak, kenapa itu terjadi penumpukan karena kami adakan 10 menit sekali di wahana itu. Kami siap menjalani sanksi, kedepan akan diperbaiki.

============================================================
============================================================
============================================================