Menpora Dito Buka Kejurnas Lari Trail, ALTI Siap Tatap PON 2024

“Artinya, kita sudah berancang-ancang, kita siap menatap PON 2024. Tidak saja memeriahkan, tapi juga mewarnai penyelenggaraan PON tahun depan. Kita akan buktikan bahwa lari trail nggak kalah dengan cabor lain,” jelasnya.

13 provinsi yang ikut ambil bagian dalam Kejurnas tahun ini adalah Sumatera Utara, Sumatera Barat, Jambi, Lampung, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, Jawa Timur, Kalimantan Timur, Sulawesi Tengah, Sulawesi Selatan dan Nusa Tenggara Barat.

BACA JUGA :  Kebakaran Hebat Hanguskan 6 Rumah dan Tempat Kos di Medan

Ada tiga kategori yang diperlombakan, yakni Kategori Vertikal 7,5 km (kumulatif gain elevasi 1.150 m), Kategori Jarak Pendek 40 km (kumulatif gain elevasi 3.570 m) dan Kategori Jarak Panjang 70 km (kumulatif gain elevasi 5840 m).***

BACA JUGA :  Wajib Tahu Ini! 7 Manfaat Singkong untuk Kesehatan Tubuh

Follow dan Baca Artikel lainnya di Google News

Halaman:
« 1 2 » Semua
============================================================
============================================================
============================================================